Pengumuman/SE

Pengumuman Hasil Penelitian Administrasi Calon Anggota PPS Pemilihan Umum Tahun 2024

Banyuwangi, kab-banyuwangi.kpu.go.id - Berikut disampaikan Pengumuman tentang Hasil Penelitian Administrasi Calon Anggota PPS Pemilihan Umum Tahun 2024.

1. Pengumuman Hasil Penelitian Administrasi Calon Anggota PPS Pemilu Tahun 2024 KLIK DISINI

2. KPU Kabupaten Banyuwangi mengundang Calon Anggota PPS Pemilu Tahun 2024 yang dinyatakan Memenuhi Syarat dan Lulus Tahap Penelitian Administrasi untuk hadir dalam seleksi tertulis pada :

Hari          : Jumat

Tanggal     : 6 Januari 2023

Pukul        : 09.00 WIB s/d selesai

Tempat      : Universitas Banyuwangi (UNIBA) - Jl. Ikan Tongkol No.22 Kel. Kertosari Kec. Banyuwangi

Pakaian     : Kemeja Putih, Bawahan Hitam dan Bersepatu

Demikian Pengumuman ini disampaikan untuk diketahui masyarakat.

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 2,417 kali